Passover atau Easter
Seringkali, orang - orang mengucapkan 'selamat hari paskah' dalam bahasa Inggris, yaitu 'Happy Easter', tapi ga sedikit juga yang mengucapkan 'Happy Passover'. Lalu, mana yang benar? Ini ada sedikit penjelasan :
Kata Easter sendiri berasal dari salah satu kisah sejarah peradaban Babilonia. Jadi, cucu dari Nabi Nuh yaitu Nimrod, dikisahkan mendirikan sebuah kota yaitu babilonia, dimana kota itu pada akhirnya menjadi salah satu peradaban awal yang terkenal di dunia. Nimrod ini sangat bejat, bahkan meniduri ibunya sendiri yaitu Dewi Semiramis, hingga mempunyai anak bernama Tamus. Karena kebejatannya tersebut, Nimrod dibunuh dan dimutilasi oleh rakyatnya sendiri. Nimrod sendiri akhirnya dipercaya oleh rakyat babilonia sebagai dewa Baal. Singkat cerita, Dewi Semiramis pemah menyatakan bahwa dirinya adalah seorang dewi yang jatuh dari bulan dalam bentuk telur raksasa yang jatuh di sungai Efrat (salah satu sungai yang mengalir di babilonia). Kemudian dewi Semiramis dikenal sebagai dewi Ishtar, atau dalam bahasa Inggris, Easter. Happy easter sebenarnya mempunyai makna yaitu kebangkitan dewi Ishtar, bukan kebangkitan Yesus Kristus.
Sementara itu, passover berasal dari bahasa Inggris dari Alkitab, dalam kitab keluaran, dimana passover / paskah adalah hari dimana Allah membebaskan umat Israel yang dipimpin oleh Musa, dari perbudakan Mesir, dimana Allah membelah lautan menjadi 2, agar umat Israel dapat lewat di tengah lautan tersebut. Tradisi ini dilakukan dengan cara, umat israel mengoleskan darah anak domba, pada tiap masing - masing rumah umat israel. Tradisi ini dlakukan turun temurun, hingga perjamuan terakhir Yesus Kristus menjelang tradisi paskah umat Israel. Hingga keesokan harinya, Yesus dikhianati oleh rasul-Nya sendiri, Yudas Iskariot, hingga akhirnya Dia mati di kayu salib. Disinilah makna paskah digenapi oleh Yesus, bahwa Ia lah Anak Domba Allah, yang rela mati di kayu salib, untuk menebus dosa manusia, hari ketiga Yesus bangkit dari kubur-Nya. Hingga saat ini, perayaan paskah dirayakan sebagai hari kebangkitan Yesus Kristus, bukan lagi sebagai peristiwa keluarnya bangsa Israel dari perbudakan bangsa Mesir.
Nah, setelah mengetahui arti dari passover dan easter, maka sebaiknya ketika kita mengucapkan selamat paskah dalam bahasa Inggris, ucapkanlah 'Happy Passover', bukan 'Happy Easter'.
Cukup sekian post kali ini, semoga bermanfaat. Saya dan keluarga, mengucapkan Happy Passover bagi yang merayakan, semoga damai Tuhan beserta kita 😄😄😄
See you on next post!!!!
Sumber :
https://senjatarohani.wordpress.com/2010/04/02/apa-bedanya-antara-paskah-passover-dan-easter/
http://www.kompasiana.com/noniq/selamat-paskah-happy-easter-atau-happy-passover_552f9f3e6ea83441018b456e
Kata Easter sendiri berasal dari salah satu kisah sejarah peradaban Babilonia. Jadi, cucu dari Nabi Nuh yaitu Nimrod, dikisahkan mendirikan sebuah kota yaitu babilonia, dimana kota itu pada akhirnya menjadi salah satu peradaban awal yang terkenal di dunia. Nimrod ini sangat bejat, bahkan meniduri ibunya sendiri yaitu Dewi Semiramis, hingga mempunyai anak bernama Tamus. Karena kebejatannya tersebut, Nimrod dibunuh dan dimutilasi oleh rakyatnya sendiri. Nimrod sendiri akhirnya dipercaya oleh rakyat babilonia sebagai dewa Baal. Singkat cerita, Dewi Semiramis pemah menyatakan bahwa dirinya adalah seorang dewi yang jatuh dari bulan dalam bentuk telur raksasa yang jatuh di sungai Efrat (salah satu sungai yang mengalir di babilonia). Kemudian dewi Semiramis dikenal sebagai dewi Ishtar, atau dalam bahasa Inggris, Easter. Happy easter sebenarnya mempunyai makna yaitu kebangkitan dewi Ishtar, bukan kebangkitan Yesus Kristus.
Sementara itu, passover berasal dari bahasa Inggris dari Alkitab, dalam kitab keluaran, dimana passover / paskah adalah hari dimana Allah membebaskan umat Israel yang dipimpin oleh Musa, dari perbudakan Mesir, dimana Allah membelah lautan menjadi 2, agar umat Israel dapat lewat di tengah lautan tersebut. Tradisi ini dilakukan dengan cara, umat israel mengoleskan darah anak domba, pada tiap masing - masing rumah umat israel. Tradisi ini dlakukan turun temurun, hingga perjamuan terakhir Yesus Kristus menjelang tradisi paskah umat Israel. Hingga keesokan harinya, Yesus dikhianati oleh rasul-Nya sendiri, Yudas Iskariot, hingga akhirnya Dia mati di kayu salib. Disinilah makna paskah digenapi oleh Yesus, bahwa Ia lah Anak Domba Allah, yang rela mati di kayu salib, untuk menebus dosa manusia, hari ketiga Yesus bangkit dari kubur-Nya. Hingga saat ini, perayaan paskah dirayakan sebagai hari kebangkitan Yesus Kristus, bukan lagi sebagai peristiwa keluarnya bangsa Israel dari perbudakan bangsa Mesir.
Nah, setelah mengetahui arti dari passover dan easter, maka sebaiknya ketika kita mengucapkan selamat paskah dalam bahasa Inggris, ucapkanlah 'Happy Passover', bukan 'Happy Easter'.
Cukup sekian post kali ini, semoga bermanfaat. Saya dan keluarga, mengucapkan Happy Passover bagi yang merayakan, semoga damai Tuhan beserta kita 😄😄😄
See you on next post!!!!
Sumber :
https://senjatarohani.wordpress.com/2010/04/02/apa-bedanya-antara-paskah-passover-dan-easter/
http://www.kompasiana.com/noniq/selamat-paskah-happy-easter-atau-happy-passover_552f9f3e6ea83441018b456e
Comments
Post a Comment